• purbalingga perwira

Label:

Foto alun2 selatan purbalingga
Alun-alun purbalingga tempoe doeloe
Foto bersama perpisahan Dr Bernard Ahaart RSUDS II PBG'59
Gedung muhammadiyah purbalingga tempoe doeloe
Kartinian Smp 1 Purbalingga tempoe doeloe
Masjid Agung Daarussalam PBG tempoe doeloe
Sambutan tempat sepeda smp 1
Stasiun PBG tempoe doeloe



Comments (4)

Stasiun pbg? Agak ga percaya neh mas?

Saya Generasi 1967 asli kelahiran Kandanggampang Purbalingga. Smasa kecil saya, Purbalingga pada th 60 an memang ada stasiun kereta api ( sepur klutuk). Tapi jangan berkhayal stasiun macam sekarang yang lalu lalang setiap beberapa menit kereta lewat. Sepur ini berbahan bakar Kayu Bakar Lokonya Hitam pekat yang kalau jalan asap hitam sperti filem koboy.
Tepatnya lokasi di desa Kandanggampang yang pada waktu itu ada gudang tembakau PT GMIT yang sekarang menjadi PT Penghasil alis, wig. Rel sepur dimulai dari sebelah selatan yang sekarang Kantor Kelurahan Kandanggampang menuju ke sokaraja purwokerto. Sepur Klutuk ini digunakan untuk mengangkut Gerbang barang dan LORI, yang saya tau lori ini mengangkut tebu untuk dikirim ke Pabrik Gula Kalibagor Sokaraja.
Rel sepur ini dulunya ada persimpangan menuju utara yaitu lewat padamara dan tembusnya di banjar sari kemudian menyatu menuju sokaraja. sekarang masih ada sisa pilar bekas jembatan sepur di sungai Kaliberem banjarsari. Coba si kalau ga percaya tanyakan terutama generaasi anak anak tahun 1970 an yang masa masa itu bermainyya penuh dengan kebahagiaan

Wis Jen pas banget lah .. wong Purbalingga asli ya mamase?

Bagian depan stasiun sekarang jadi pertokoan, Pertokoan PJKA Purbalingga.